PERWAKILAN PROVINSI JAWA BARAT
Beranda blog Halaman 235

Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Provinsi Jawa Barat dan Delapan LKPD Kabupaten/Kota se-Jawa Barat

BPK RI  kembali menyerahkan LHP atas LKPD T.A 2009, yaitu LHP LKPD Provinsi Jawa Barat dan delapan LHP LKPD  Kabupaten/Kota, yaitu LHP LKPD Kabupaten Karawang, Kabupaten Ciamis, Kabupaten Tasikmalaya, Kabupaten Subang, Kabupaten Bekasi, Kota Bandung, Kota Cimahi, dan Kota Depok. Penyerahan  LHP LKPD  Provinsi Jawa Barat T.A. 2009 diserahkan oleh Auditor Utama Keuangan Negara V (Tortama KN V) Ahmad...

Acara Pengajian dalam Rangka Menyambut Datangnya Bulan Suci Ramadahan

BPK RI Perwakilan Provinsi Jawa Barat mengadakan acara Pengajian untuk menyambut datangnya bulan suci Ramadhan pada Hari Jumat, 6 Agustus 2010. Acara yang dilaksanakan di Aula Lantai 3 Gedung Kantor BPK RI Perwakilan Provinsi Jawa Barat ini dihadiri oleh para pejabat dan segenap pegawai BPK RI Perwakilan Provinsi Jawa Barat. Acara yang bertemakan Bersih Hati, Bersih Diri, Bersih Harta, Raih...

BPK RI Beri Opini WDP

untuk delapan LKPD di Jabar Badan Pemeriksa Keuangan  Republik Indonesia (BPK RI) menyatakan opini Wajar Dengan Pengecualian (WDP) terhadap delapan laporan keuangan  pemerintah kabupaten/kota di wilayah Jawa Barat (Jabar).  Demikian antara lain disampaikan Auditor Utama Keuangan Negara (Tortama KN) V BPK RI Achmad Sjakir Amir dalam sambutannya saat Penyampaian Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Pemerintah...

BPK RI Wacanakan Penerapan E-Audit

Opini WDP BPK RI untuk LKPP TA 2009 Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) sedang mewacanakan diterapkannya e-audit di semua lembaga negara dan institusi pemerintah. Dengan e-audit, data ataupun informasi dari auditee telah berbentuk file data komputer dan terhubung langsung dengan jaringan internet, sehingga  bisa diakses secara online dan real-time oleh para pemeriksa BPK.  
Free WordPress Themes, Free Android Games